Chapter 51: Kenal

1653 Words

Revina POV Setelah menginap semalaman di RS, hari ini Revina keluar dari rumah sakit dengan perasaan yang jauh lebih enak. Usai berpamitan dengan Devin dan Maya yang katanya baru boleh keluar dua hari setelahnya, ia diantar Gilang pulang ke rumah. “Rumah sepi ya sayang?” Tanya Gilang saat Revina menyuruhnya duduk di ruang tamu. “Iya mas. Hari kerja gini papaku pasti di kantor, sementara mama mungkin arisan dengan ibu-ibu temannya,” Revina tersenyum. Ia lalu meminta salah seorang ART di rumahnya untuk membawakan minum bagi Gilang, dan duduk di sebelahnya. “Ya sudah, kamu istirahatlah. Habis minum ini, aku pulang.” Gilang berkata sambil mengambil cangkir tehnya. “Mas ada acara apa hari ini? Mau ke kantor?” Revina balik bertanya, penasaran. “Gak ada, hari ini aku masih cuti. Besok aku n

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD