Extra Part 7:

1857 Words

“Tuan Besar! Ada kabar dari markas besar, lokasi Tuan Muda sudah ditemukan dan sekarang pasukan penjemput sudah dikirim untuk menjemput mereka. Sejauh ini, kabar yang didapatkan, Tuan Muda dalam kondisi baik-baik saja.” Robert bergegas masuk ke ruang keluarga dan langsung memberikan kabar gembira ini, tanpa sempat memberikan salam sesuai dengan etika yang selama ini dia pegang. “Benarkah? Daniel sudah ditemukan?” Tuan Besar Raeschell langsung menegakkan punggungnya saat mendengar kabar gembira itu. “Ya, Tuan. Tuan Muda sedang dalam penjemputan dan akan segera kembali.” Robert tersenyum lebar. Tuan Besar Raeschell bertatapan dengan Sierra yang juga berada di ruangan itu dan keduanya tertawa bahagia. “Siapkan mobil. Kita sambut kepulangan Daniel.” Perintah Tuan Besar Raeschell langsung di

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD