Bab 21. Tidur Seranjang Lagi

1558 Words

"Kok pulang sih, Noh. Besok kan libur..." Protes Eloise berdiri bersandar dalam lift dengan bibir mengerucut masih tidak puas. "Nanti-nanti masih bisa kemari lagi." Sahut Noah yang berusaha agar tubuh El tidak terjatuh. Belum lima detik, tubuh El sudah melorot lagi dan terpaksa Noah memeluknya. Daripada harus menyeretnya susah payah akhirnya Noah jongkok di depan El. “Naik sini, aku gendong.” “Nanti jatuh berdua lagi.” Kemudian tetap memeluk Noah dari belakang naik ke punggungnya. Noah mendecih. Masih waras juga bisa mikir jatuh berdua tapi kaki sudah seperti selang air lenturnya sampai berdiri diam saja sulit dan akhirnya mau juga digendong. Dasar orang mabuk. "Besok kesini lagi yah?" "Ck, kamu dosen kelakuan masih bocah tahu ngak." Sahut Noah ketus meledek Eloise. Sedangkan El

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD