tiga puluh satu

1293 Words

Beberapa hari kemudian, kesibukan luar biasa terjadi dalam rumah besar Bratasusena. Segera setelah Rahmadji mengumumkan ke segala penjuru dunia mengenai keberadaan kedua cucu kesayangannya itu, perhatian publik kemudian tertuju pada Adam dan Kirana. Sejak itu pula, mereka berdua tidak lagi bisa bebas seperti sebelumnya apalagi sejak Rahmadji mengancam akan menindak siapapun yang berniat mengusik keselamatan pewaris sah Bratasusena itu. Dirinya bahkan menunjukkan kepada khalayak bagaimana nasib Sulistiyo dan anak buahnya serta mantan tunangan Kirana, Dio Sujarwo, yang kini mendekam di dalam penjara akibat tindak kejahatan mereka, termasuk juga penggelapan dana dan usaha menggulingkan Rahmadji. Dari situ saja, Rahmadji harus mengetatkan pengawasan baik untuk dirinya sendiri maupun kedua cucu

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD