Dua Puluh Dua Ada apa Meti, mengapa suaramu begini Nak Nggak papa Ibu, Meti cuman mau ngasi tau aja, Meti nginep di rumah teman, ngerjakan tugas dari dosen, banyak ini Ibu Iya iya hati-hati, tapi kamu gak bawa baju gimana? Nggak papa Bu, ini teman Meti kayak Meti juga kok ukuran badannya Beneran kamu nggak papa? suara kamu kok sengau kayak habis nangis Nggak papa Ibu, ini kayak mau pilek aja Oh ya sudah Iya ibu Ratna masih menggenggam ponsel di tangannya. Meski Meti bolak-balok mengatakan tidak apa-apa tapi insting seorang ibu mengatakan Meti sedang tidak baik-baik saja. Ratna tahu betul jika Meti bukan tipe anak yang suka menginap di rumah temannya. Ratna mengijinkan karena yakin Meti bisa bertanggung jawab pada apa yang ia putuskan. Saat sedang berpikir tentang Meti ia mendengar

