Bab 53

1618 Words

Semerbak mentari menyinari bumi. Cahayanya menyusup masuk ke sela-sela jendela kamar seorang pria muda yang saat ini masih terjaga. Tampak kantong hitam di bawah kedua kelopak matanya. Pria itu memandangi kedua liontin yang berada di tangannya. Ia meneliti dengan seksama kedua liontin itu semalaman, tetapi pria itu sama sekali tidak menemukan rahasia apapun di sana. "Untuk apa Pak Tua itu menyuruhku mengambil liontin ini?" gumam pria itu yang tidak lain adalah Rey. Semalam pria itu memasuki kamar rawat inap Alex dan mencuri kedua liontin itu dan menggantinya dengan yang imitasi. Ia sudah menyiapkan liontin imitasi itu sejak ayahnya memintanya mencurinya, tetapi ia tidak memiliki kesempatan itu. Liontin imitasi itu ia buat berdasarkan foto yang diberikan ayahnya. Bentuk dan warnanya dibu

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD