PART 23 - Writer point of view

2029 Words

Dari semalam, Callista sudah sibuk dan mengacak-acak lemari pakaiannya. Alasannya karena Azka mengajaknya untuk bertemu. Seharusnya Callista bersikap biasa saja, tapi sepertinya ia memiliki firasat lain dan merasa harus tampil semaksimal mungkin. Azka sudah sering melihatnya hanya memakai kaus oblong dan celana training atau setelan piyama karena Azka suka datang kerumahnya malam-malam. Tapi menurutnya, tidak ada salahnya mencoba memberikan tampilan lain hari ini. Walaupun Azka juga pernah melihatnya bermake up, sih. Biasanya Azka akan mengajak Callista bertemu hari Sabtu atau minggu. Tapi entah mengapa Azka mengajaknya bertemu hari jumat. Azka pun meminta Callista untuk datang terlebih dahulu karena pria itu baru akan keluar kantor pukul 11 siang nanti dan karena takut gak akan keburu j

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD