Part 36

1104 Words

Menurut Pak Niti tadi, bekicot suka sekali makan daun. Mungkin dulu Pak Niti pernah menelitinya. Sebagai makanannya, aku berikan daun talas. Entah suka atau tidak. Semoga saja sampai waktu terakhir, empat hari lagi bekicot ini bisa diandalkan. Berharap banyak dari bekicot ini. "Hai bekicot, mohon kerja samanya, ya." Aku mengajak berbicara bekicot dengan bahasa manusia. Semoga saja dia paham dan mau bekerja sama denganku. Aku meletakkan bekicot ini di lantai. Oh, ya, agar lebih aman sebaiknya kotak yang kubuat ini diberi pagar, agar bekicot tidak kabur dan masuk ke kolong tempat tidur. Lega rasanya bisa mengerjakan tugas ini dengan baik. Besok pagi akan aku hitung waktu dan jarak yang ditempuhnya. Semoga berhasil, laporan praktikumku akan kuberi judul : Ketabahan Bekicot dalam Menempu

New users can unlock 2 chapters for free!
Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD