BAB Lima Belas

1448 Words

            Mereka duduk memutari meja bulat yang terbuat dari kayu jati. Andrew seperti biasa selalu lahap memakan makanannya. Jim selesai lebih dulu, Daniel urutan kedua dan Soraya tidak menghabiskan makanannya. Makan bersama dua orang pria ini membuatnya kenyang.             “Sebenarnya, aku dan Soraya berniat liburan.” Pernyataan Jim membuat Daniel cukup terkejut. Dia menatap tajam Jim kemudian ke arah Soraya yang menghindari tatapannya dan kemudian kembali menatap Jim.             “Liburan?” sebelah alis Daniel terangkat.             Jim mengangguk.             Aku tidak mengiyakan ajakan Jim kan?             “Liburan kemana?” air muka Daniel berubah dingin.             “Aku belum menentukan sebenarnya, tapi karena kami kembali bekerja jadi kami rasa liburannya ditunda.”       

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD