Posesif

2998 Words

Tapi mencari sosok Liese gak mudah. Apalagi Adrian yang sudah bertahun-tahun melakukannya pun akhirnya memang menyerah. Karena sampai pada satu kesimpulan. "Mungkin dia emang gak pernah mau lo temuin." Kalau membicarakan Liese, ia memang membicarakannya dengan Shilla. Karena saudara kembarnya tahu banyak kan? Dan mungkin itu juga sih yang membuat keduanya rada akur sekarang dibandingkan dulu. Ya sejak kuliah gak pernah bersama lagi. Karena Shilla akan berangkat dengan mobil menuju kampus. Adrian juga begitu. Mereka pergi masing-masing. "Dia bener-bener mau ngelupain gue?" "Gue gak bisa ambil kesimpulan apapun. Tapi ini udah lewat berapa tahun, Dri? Kita aja kuliah udah masuk tahun ketiga sekarang." Yeah semester baru sudah dimulai lagi. Jadwal kuliah sudah sangat padat. Shilla juga t

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD