“ Tuhan baik banget. Seru banget Bang, aku senang lihat pohon buah yang pendek dan buahnya lebat. ” Kata Abel dengan senyum bahagia. “ Nicholas senang melihat senyum Abel yang terpancar kebahagian dan senyum yang tidak pernah dia lihat sebelumnya. Nicholas berjalan dibelakang Abel, sambil memetik buah yang Abel mau apabila buahnya tinggi. “ Karena Abel pendek dan Nicholas tinggi jadi sudah dipastikan Nick bisa menjangkaunya. “ Sayang, ingat ya jangan sampai pohonnya kamu cabut ini. Ha… ha.. ha ” canda Nick “ Ha… ha… ha iya Bang. Aku senang banget. Seru rasanya. Kemarin aku Cuma lihat dari depan aja, jadi aku pikir kebun biasa aja. Setelah masuk hem… luas banget dan seru ” “ Puji Tuhan Sayang, semua karena kabaikan Tuhan dan peninggalan orang tua yang suka bercocok tanam. ” Setelah

