" Ma, besok aku libur kuliahnya. Dosennya tugas luar kota. Jadi isa jagain Aliendra. " kata Abelinda
" O gitu. Kuliah pakai acara libur ya Bel. Hahhah. " kata mama Abel
" Iya ma besok Abel mau ajak jalan - jalan Aliendra. Aku seneng ma sudah lama enggak ajak jalan - jalan Aliendra. besok mama ikut jalan h jalan ya ? " kata Abel
" Kalau mama enggak ikut gimana Bel ? Soalenya mama mau kerumah tante Ila. Kebetulan kaminya libur kuliah. Udah lama enggak nengokin."
" ow begitu ya ma. Ya enggak apa - apa ma. besok Abel jalan - jalan sendiri sama Aliendra. Besok Abel anter mama dulu ke tante Ila ya. " kata Abel
" Iya Bel." jawab mama Abel
Keesokan harinya Abel sudah di sibukkan merawat Aliendra. Memandikan dan menyuapi makan Aliendra. Sedangkan mama Abel menyiapkan sarapan.
" Lho Bel kok enggak kuliah kenapa ? " Tanya papa Abel
" Libur pa. Dosennya ada tugas luar kota."
" O…. "
" Pa nanti mama mau nengok Ila. Dianter abel. boleh kan ?c"
" Ya bolehlah. Mama kan lama enggak kesana kasihan enggak ada yang jenguk ma dia. "
" Iya pa. Nanti Abel sama Ailendra mau jalan jalan setelah anter mama "
" Terus nanti pulange mama gimna ? "
" Abel jemput dong pa " sahut Abel
" O ya sudah. Soalnya nanti temen papa yang kemarin mau kesini lagi. "
" Seriusan pa ? Jam berapa ? Nanti biar mama pulang dulu nyiapin makanan. " Tanya mama Abel
" Belum tahu ma. Mungkin jam tujuh malam. Kan mama sudah di rumah. Nanti kita beli aja ma. Nanti mama kecapekan. "
" Enggak lah pa. Buat calon mantu ganteng enggak capek hehheh iya kan Bel ? "
" Ish mama ini lo pa PD amat. " Kata Abel dengan muka sebel
" Hahh…. Ya kayak enggak tahu mamamu aja Bel ..Bel. mama kalai lihat yang bening bawaannya mau di bungkus. Makanya mama kecantol papa. Hahhaha "
" Papa nih bikin malu aja sih. Mama malu sama abel. "
" Hahhah...hahha… mama...mama.. " tawa abel
" Hust ketawanya jangan keras keras. Udah sana gih ceoetan mandi terus saraoan bareng. Aliendra kan sudah makan sidah mandi. " Kata mama Abel
" Iya..iya...ih mama malu malu. Bungkus ma " canda Abel ke mamanya sambil berajalan kekamar untuk mandi.
Setelah kesibukan pagi hari sudah selesai. Mereka akhirnya pergi melakukan aktivitas masing - masing. Dan seperti rencana Abel mengantarkan mamanya ketante Ila.
Setelah Abel mengantarkan mamanya ketante ila. Abel mengajak jalan - jalan Aliendra di mall dengan membawa trolly.
Aliendra tampak senang melihat ramenya mall dan berbagai pernak - pernik di mall yang bergelantungan.
Abel membelikan beberapa baju dan mainan untuk Aliendra. Saat berkeliling mall abel bertemu dengan laki - laki yang telah menghamilinya berjalan dengan wanita lain begitu mesra.
Hati Abel sakit melihat itu. Dia teringat dengan perkataan kasar laki - laki tersebut. Abel langsung memutar trolly Aliendra menghadap arah berlawanan dengan laki - laki itu agar laki - laki itu tidak melihat keberadaan dirinya dan Aliendra.
Air mata abel jatuh di pipinya tanpa terasa. Kemudian abdl mengusap air matanya. Dan berdoa dalam hati agar hatinya tenang.
Kemudian Abel melanjutkan jalan jalannya. Abel juga memasuki supermaket di mall itu untuk membeli keperluan anaknya.
Saat Abel mendorong trollu dan membawa keranjang belanjaannya kekasir, Abel bertemu nick dikasir. Mata mereka saling bertatapan.
" Hey kamu disini ? Ini siapa lucu sekali ? " Sapa Nick ramah sambil mengarahkan pandangnya ke Aliendra.
Sedangkan Abel hanya tersenyum tidak merespon pertanyaan Nick.
Abel selesai membayar belanjaanya. Abel segera keluar dari supermarket dengan buru buru agar tidak di ikuti oleh Nick. Nick hanya memandang mereka dari kejauhan demgan senyum.
Tak terasa matahari sudah tenggelam menandakan sudah sore. Abel pun meluncur kerumah tante Ila menjemput mamanya. Tidak lupa abel membelikan sesuatu buat tante Ila.
Setelah Abel menjemput mamanya. Bebrapa menit kemudian sampai rumah. Abel menurunkan Aliendra dan barang barang belanjaannya. Dibantu mamanya.
Kemudian Abel segera mandi dan dia menitipkan Aliendra ke mamanya smentara dia mandi. Setelah itu dia memandikan aliendra.
Jam sudah menunjukkan pukul setengah tujuh. Mama Abel sudah telpon beberapa kue dan masakan pesanannya untuk memastikan kalau mereka sudah dijalan menuju rumahnya.