Riana tengah sibuk menyiapkan MPASI (Makanan Pendamping Air s**u Ibu) untuk Andra yang telah menginjak usia 7 bulan lebih 2 minggu. Menu makanan pilihannya hari ini adalah bubur beras merah campur ASI dengan tekstur lembut, halus dan sedikit kental. Banyak manfaat yang terdapat dalam beras merah antara lain kandungan vitamin B1,B6 dan B12 untuk membantu proses perkembangan serta pembentukan energi di dalam sel, terdapat kandungan mineral yang memberi asupan nutrisi yang berperan menunjang perumbuhan rambut, tulang, dan gigi. Tak hanya itu, kandungan serat serta zat besi juga cukup tinggi terkandung pada beras merah. Masih ada kandungan zat tamin yang baik dalam perkembangan jaringan saraf dan jantung bayi. Riana membawa nampan cukup besar berisi mangkuk bubur Andra, teh hangat beserta be

