Arga merasa bahwa sedari tadi ada yang sedang memperhatikan nya. Awal ia abaikan tapi semakin lama dirinya semakin penasaran dengan orang yang memperhatikan nya sedari tadi Siapa orang itu? Dan mengapa dia terus menatap dirinya? Diana yang berada di samping nya menatap daftar pesanan. Ia bertanya pada lekaki itu tanpa menatapnya “Ga, lo mau pesen apaan?” tanyanya yang masih pokus pada deretan daftar makanan Jika kalian tanya mengapa Arga dan Diana bisa bersama maka jawaban nya hanya simpel. Mereka tadi ada tugas organisasi dan setelah mengerjakannya mereka pun pergi ke kantin. Karna kebetulan bangku di kantin sangat penuh jadi Arga mengajak Diana untuk duduk bersamanya Arga juga tak tega jika gadis itu tidak ada tempat duduk, dan juga tempat duduknya masih ada yang kosong jadi tak ad

