CITRA POV Hari ini aku sangat terkejut ketika mendapatkan kiriman paket dari seseorang dan saat aku membuka paket tersebut, aku sangat terkejut melihat isi paket tersebut. Ternyata yang mengirim paket tersebut adalah Vino. Ia mengirimiku kalung berlian yang sangat mahal dan aku sangat heran darimana ia tau alamat rumah ku. Aku langsung mengembalikan barang itu ke Vino karena aku tidak ingin menerima barang pemberian darinya. Rasanya aku tidak ingin berurusan dengan nya karena aku sudah bahagia bersama keluarga ku. Tiba - tiba ponselku berbunyi dan aku sangat terkejut mendengar suara seorang pria yang sangat aku kenal. Ternyata Vino yang menghubungi ku dan aku semakin takut saat ia berusaha untuk mendekati ku seperti dulu. " Darimana kau tau nomorku?! Apa yang kau inginkan dariku?!" K

