13

936 Words

Venus menatap butiran hujan yang turun di depannya. Harusnya, hari ini dia pergi ke toko buku. Namun, sebelum Venus sempat mewujudkan keinginannya, rintik-rintik hujan terlebih dahulu membasahi bumi; meninggalkan bau basah di ujung hidung Venus. Kurang lebih, selama lima belas menit dia berdiri di depan kelas; menyaksikan derai hujan yang bersahutan dengan alam sekitar. Teman-teman sekelasnya sudah pulang, kini dia sendirian, di sini.  Kemudian, dia menatap sosok Senior yang ternyata juga terjebak di sekolah, sama seperti dirinya. Cowok itu berdiri di depan kelas XII IPA-2, memandang butiran air bening. Wajahnya nampak memikirkan sesuatu, pastinya Venus yakin bahwa cowok itu tidak sedang memikirkannya. Oh ya, semua orang terlihat melankonis ketika hujan turun. Suasana yang sangat sesua

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD