BAB 48

2117 Words

Dua minggu berlalu dengan cepat, dan kini waktu yang tepat untuk membuka perban yang ada di wajah Stefanny. Wanita itu baru saja menjalani rangkaian operasi dan juga semuanya berhasil dirinya lalui dengan sangat baik. Vicente sudah berdiri dengan wajah angkuhnya, pria itu menjentikkan jemari, dan dengan cepat pula para perawat membukakan pintu kamar perawatan agar ia bisa masuk. Di atas ranjang seorang wanita sedang terpasung, kaki dan tangannya terantai oleh rantai besi. Sungguh malang, dan wanita itu tak jauh seperti tahanan penjara. “Siapa kau! Apa yang kau lakukan padaku!” suara yang begitu asing dan sangat lama tak didengar oleh Vicente, suara wanita cantik yang dulu juga selalu menyapa ramah dirinya. “Elmeera … apa kau lupa pada suaraku? Jahat sekali … bahkan aku sudah berbaik ha

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD