Story By Lia Ratna
author-avatar

Lia Ratna

bc
Pak Dosen
Updated at Jan 15, 2022, 17:46
Felora Audrey Sifabella, seorang mahasiswi baru yang berharap bisa terhindar dari banyaknya tugas dan peraturan setelah masuk ke perguruan tinggi. Namun lagi-lagi ekspektasi itu dihancurkan oleh salah satu dosen yang sayangnya menjadi incaran para kaum hawa. Bukan hanya dikalangan mahasiswi saja, tapi juga para dosen lain. Namanya Guntur Adhitama Mahatma, dosen tampan yang katanya tampan dan humoris. Percuma saja tampan, kalau pelit nilai dan suka memberi kuis dadakan. Humoris? Iya. Namun sekali marah, bisa membuat spot jantung tiba-tiba. 'Pak Gledek' adalah julukan yang Felora berikan untuk sang dosen kesayangan. Sayang kalau tidak diajak ribut, maksudnya. Ini kisah tentang seorang mahasiswi dan dosen yang sering beradu argumen. Kelas berasa milik berdua. Berdebat sepertinya adalah hobi mereka. Lalu bagaimana kalau tiba-tiba mereka terjerat cinta? Akankah bisa berjalan mulus? Atau mungkin ... akan banyak rintangan yang harus dilewati?
like
bc
Pak Dosen
Updated at Jan 15, 2022, 17:03
Felora Audrey Sifabella, seorang mahasiswi baru yang berharap bisa terhindar dari banyaknya tugas dan peraturan setelah masuk ke perguruan tinggi. Namun lagi-lagi ekspektasi itu dihancurkan oleh salah satu dosen yang sayangnya menjadi incaran para kaum hawa. Bukan hanya dikalangan mahasiswi saja, tapi juga para dosen lain. Namanya Guntur Adhitama Mahatma, dosen tampan yang katanya tampan dan humoris. Percuma saja tampan, kalau pelit nilai dan suka memberi kuis dadakan. Humoris? Iya. Namun sekali marah, bisa membuat spot jantung tiba-tiba. 'Pak Gledek' adalah julukan yang Felora berikan untuk sang dosen kesayangan. Sayang kalau tidak diajak ribut, maksudnya. Ini kisah tentang seorang mahasiswi dan dosen yang sering beradu argumen. Kelas berasa milik berdua. Berdebat sepertinya adalah hobi mereka. Lalu bagaimana kalau tiba-tiba mereka terjerat cinta? Akankah bisa berjalan mulus? Atau mungkin ... akan banyak rintangan yang harus dilewati?
like