Cerita Oleh Melati Ungu
author-avatar

Melati Ungu

TENTANGquote
Halo sobat.. Saya sangat senang bisa menulis disini, semoga sobat semua berkenan dan senang membaca karya saya, terima kasih😊
bc
Wanita yang Kau Panggil Istri ( Sekuat dan Setabah Mencintai )
Diperbarui pada Nov 20, 2022, 07:35
Ayana tidak sengaja berkenalan dengan Ikram saat mereka sama sama menghadiri pesta pernikahan sahabat mereka, dari pertemuan itu tumbuh lah perasaan suka diantara kedua nya hingga suatu peristiwa memaksa mereka untuk hidup bersama dan menikah tapi dalam kesepakatan tidak saling mengikat, Ayana yang telah jatuh cinta kepada Ikram menjalani hari hari pernikahan yang tidak bahagia karena sikap Ikram yang tidak mampu untuk setia kepada Ayana, bahkan meski mereka telah memiliki seorang anak, Ayana terus bertahan meski berulang kali terluka dan merasa kecewa karena Ikram tak pernah membalas perasaan nya. Hingga pada satu waktu Ikram membuat sebuah Kesalahan fatal yang benar benar telah melukai Ayana, serta hadirnya dokter Andi diantara mereka, apakah kelanjutan kisah yang akan di pilih Ayana.. Pantau terus ya sobat semua..
like