Banyak orang berlomba-lomba mencari ilmu agar lebih mampu menghadapi kerasnya kehidupan. Padahal, pendidikan yang selama dicari adalah kehidupan itu sendiri. Jadi, boleh saja mencari ilmu dengan cara belajar, tapi jangan lupa bahwa sumber ilmu paling hebat adalah dari menjalani hidup dengan maksimal.
Setelah di nyatakan lulus SMA, Rena Maulida memutuskan untuk kuliah di kota Bandung. Di sana Rena di ijinkan tinggal di Kost-kostan milik Bibinya.
Setiap malam, para penghuni Kost selalu mendengar teriakan-teriakan meminta tolong dan keesokan harinya mereka akan di kejutkan dengan penemuan mayat. Satu persatu para penghuni Kost tewas secara mendadak.
Siapa dalang di balik semua ini dan apa motifnya?