Cerita Oleh cho.sarang
author-avatar

cho.sarang

TENTANGquote
Everybody has stories to tell 💖 Jadi aku mau nulis cerita cerita yang menyenangkan dan bisa menghibur semua pembaca. Semoga suka ya^^
bc
HEARTFELT
Diperbarui pada Dec 16, 2022, 06:48
Mikayla Azzura, gadis manis yang mempunyai kemampuan khusus. Hanya dengan berjabat tangan, ia tahu seseorang itu menyimpan ketulusan atau kepalsuan. Sayangnya Mika tak mau tahu, bahwa kemampuan yang dimilikinya bisa tak akurat sewaktu-waktu. Seperti ketika ia sudah membuka hati, jatuh hati dan saling menyayangi. Namun ditengah kebahagiaan, muncul fakta baru yang mulai menyakiti. Mika. . . .tak ingin bangun lagi.
like