Cerita Oleh ChasingPavement95
author-avatar

ChasingPavement95

TENTANGquote
Still don\'t know how to describe myself.
bc
CEO Dalam Novel
Diperbarui pada Jan 2, 2022, 14:56
Kontes Menulis Innovel II -- The Girl Power. Bianca, seorang editor novel roman yang ceroboh dan ceplas-ceplos, mendapati dirinya masuk ke dalam sebuah novel yang sedang disuntingnya. Di dunia novel itu, ia bertemu Bhadrika Danadyaksa Ararya Daniswara, CEO dari Daniswara Group, sebuah perusahaan yang bergerak di bidang makanan dan restoran. Dihadapkan pada situasi yang membahayakan Bhadrika, ia tidak sengaja mengubah jalan cerita hingga mendepak pemeran utama wanita dan membuatnya menjadi pemeran utama yang baru. Bianca mencari cara untuk keluar dari novel itu dan kembali ke dunianya. Namun, ia selalu terjebak dalam rangkaian peristiwa bersama Bhadrika. Akankah Bianca terjebak di dunia novel selamanya? Kontes Menulis Innovel II -- The Girl Power.
like