Cerita Oleh Acasha Rose
author-avatar

Acasha Rose

TENTANGquote
Seorang independent woman yang berusaha mati-matian meraih mimpinya. Berusaha dan berhasil mengatasi banyak hal yang mencoba menghancurkannya.
bc
Sekretaris Kesayangan CEO
Diperbarui pada Nov 10, 2023, 09:45
“Kau lebih mempercayainya daripada aku?” Tanya Ana pada Alex. “Jelas aku mempercayainya. Aku sudah mengenalnya lama. Dan kamu? Kamu baru saja masuk dihidupku!” Jawab Alex dengan membentaknya. Ana sangat terkejut karena sikap Alex yang begitu kejam padanya. Tapi dia berusaha tegar. Ana mengusap air matanya dan mendongakkan kepalanya menatap Alex. “Kalau kau lebih memilih dia, kenapa kau menikmati tidur denganku malam itu?!” Ana tidak ingin kalah dengan Alex. Dia membalas membentak Alex. “Ingat ucapanku baik - baik. Suatu saat, apa yang sudah aku bicarakan akan terbukti semuanya. Camkan itu! Selamat tinggal. Aku tidak akan bekerja denganmu lagi. Menjadi sekretarismu adalah pengalaman kerja terburuk selama hidupku!” Ana meninggalkan Alex dan membanting pintu ruangannya. Lalu bagaimana kisah selanjutnya? Apakah mereka benar-benar berpisah dan tidak mau bersama lagi?
like