Chapter 35

2508 Kata

Matahari sudah beranjak ke ufuk barat, menyisakan warna oranye di cakrawala. Burung-burung pun mulai melintas di langit istana untuk kembali ke sarang mereka masing-masing. Ibu kota sudah tenggelam dalam gelap, sedangkan istana yang berada di atas gunung masih diterangi oleh warna oranye. Keadaan di istana begitu sibuk, banyak orang lalu lalang mempersiapkan keperluan untuk pesta nanti malam. Banyak pelayan yang berbisik-bisik heran, mengapa Raja tiba-tiba membuat pesta khusus untuk Putra Mahkota, sedangkan tahun-tahun sebelumnya semenjak kelahiran Putra Mahkota, Raja tak pernah memberikannya pesta. Sementara seluruh istana sibuk, berbeda dengan istana Baswara yang berada di bagian paling belakang dari seluruh istana yang sangat luas. Istana Baswara terlihat sunyi senyap, tanpa ada satu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN