EPILOG 2

1150 Kata

Perut Ana yang semakin membesar membuatnya lebih lelah jika berjalan. Usia kandungan Ana sudah memasuki 9 bulan, hanya tinggal menunggu hari melahirkan. "Sudah siap sayang?" Tanya Geo menghampiri Ana yang belum keluar dari kamarnya. Mereka tengah bersiap menghadiri pernikahan Dea dan Dio. "Udah dong," jawab Ana sumringah, ini adalah hari yang paling ditunggunya. "Kalau capek kamu duduk aja ya," Geo menuntun Ana menuju mobil mereka. "Iya sayang, tenang aja," Ana mencoba meredakan kekhawatiran Geo. Ana dan Geo sampai satu jam lebih awal di hotel tempat acara pernikahan Dea diselenggarakan karena permintaan Ana, dan Ana akan menepati janji untuk menyanyi dipernikahan Dea. Sebelum mulai acara Ana menyempatkan datang ke kamar tempat Dea bersiap-siap. "Pokoknya lo ngga boleh berdiri lama-

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN