Nama Yang Indah

1021 Kata

Laura melepaskan pelukannya lalu "Kakak ini yang membantu Laura Pa," tunjuk Laura pada Alya yang masih beberapa langkah di belakang mereka. Dokter Felix yang baru menyadari keberadaan Alya, langsung membulatkan kedua bola matanya, "Kamu," "Laura, Kakak permisi dulu ya," buru-buru Laura meninggalkan Ayah dan anak itu. Namun Dokter Felix tak mau menyia-nyiakan kesempatan emas di depan matanya, Felix dengan cepat menyambar tangan Alya. "Kristal!" panggilnya. Refleks, Alya menghempaskan tangan Dokter Felix. "Lepaskan!" bentak Alya. Laura yang kebingungan melihat pertengkaran dua orang dewasa itu berniat mendekati keduanya. "Papa sudah kenal dengan Kak Alya?" "Al-ya ..." "Iya Pa, nama Kakak ini Alya," Dokter Felix menatap ke arah wanita yang ia kenal bernama Kristal itu. A

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN