16

879 Kata

Bel sekolah berbunyi tepat setengah dua belas siang, menandakan jam istirahat di mulai. Saat-saat yang di tunggu semua siswa SMA Bhineka. Mereka berhamburan keluar dari kelas. Beberapa lari menuju kantin, kamar mandi, lapangan basket, ataupun sekedar duduk di bangku taman. Seperti saat ini, tiga gadis tengah berjalan menuju kantin di iringi gelak tawa karna salah satu mereka yang mengucapkan sebuah lelucon dan membuat kedua temannya tertawa renyah. Mereka adalah Anzela, Helma dan Jasmine. Sampainya di kantin, Anzela menyapu pandangnya mencari bangku yang mungkin kosong untuk mereka tempati. Karena keadaan kantin yang ramai, seperti biasanya mereka akan berebut tempat duduk dan saling mendahului satu sama lain. "Rame banget. Jadi nggak napsu makan,"kata Anzela sambil mengibas-ngibaskan t

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN