Part 49

847 Kata

-------------------------*****-------------------------- Dengan langkah beratnya, laki-laki itu meninggalkan area makam, beberapa melangkah, ia kambali menghentikan langkahnya, kembali melihat gundukan tanah yang tampak sangat indah, namun menoreh luka yang mendalam dalam diri laki-laki itu kala melihatnya. "Jika ada predikat wanita paling egois didunia ini, maka kau ratunya istriku, bodohnya aku mencintaimu" batinnya sebelum benar-benar meninggalkan tempat tersebut. Diperjalanan, laki-laki tak lain adalah Atthar, menyempatkan diri kesatu tempat, beberapa jam berlalu iapun kini tampak sudah kembali kerumah orang tuanya, semua rasa didadanya harus ia redam, dan penawarnya hanya kedua buah hatinya. "Ayaaahhhh" Atth tersenyum getir mendengar suara yang hampir setahun lebih hanya bisa ia d

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN