Reza penasaran dengan orang yang dilihatnya tadi, Reza memutuskan untuk mengikutinya dari belakang, Hingga orang tersebut masuk ke dalam salah satu ruang rawat. Reza masih mengamatinya dari luar, hingga rasa penasarannya memuncak. Reza membuka pintu yang dimasuki oleh orang tadi dan betapa terkejutnya ia saat masuk. Semua orang yang ada di ruang rawat itu terkejut dengan kedatangan Reza yang tiba tiba. "Gilang..." Kata Reza yang nyaris tak ada suaranya. "Kenapa Reza bisa tau." Reza menghampiri kasur yang dibaringi oleh sahabatnya dari SMP. "Lo ngapain harus ngumpet?" Kata Reza setelah tiba di sebelah kasur Gilang. "Lo kok tau gue ada disini?" Bukannya menjawab tapi malah menanya balik. "Gue tadi liat Dio pas dia mau naik tangga, trus gue ikutin." Jelas Reza. "Mah, pah, Dio, Kak L

