Episode 41

4204 Kata

Aira terkekeh, ia menundukkan kepalanya menatap pasir pantai yang sekarang ia pijak. "Lagi-lagi kamu nggak datang." "Benar! Kamu nggak cinta sama aku," lirih Aira pelan. Matanya sudah berkaca-kaca. Bayangkan dari jam 10 pagi ia sudah duduk disini, dibawah pohon kelapa tempatnya dulu dan Edward pertama kali kesini. Dan sekarang sudah senja, bahkan sunset sudah berlalu, baru pertama kali ini Aira tidak suka dengan sunset. "Oke fine! Kamu nggak datang, berarti kamu nggak cinta sama aku. Nggak masalah Ward, nggak masalah." Aira berjalan sambil meracau memaki Edward, ia dari pagi disini, dan tidak ada hasilnya sama sekali. Bahkan jalan raya yang bisa dilihat dari pantai ini, selalu Aira perhatian. Berharap Edward muncul dengan motor trail nya. Tapi nyatanya, omongan cowok memang tidak bis

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN