29 - Berakhir?

965 Kata

-happyreading- Pagi ini semuanya terasa berat bagi Aya, rasa malas untuk datang ke sekolah pun tak ayal menghampirinya. Memikirkan bagaimana jika nanti ia harus bertemu dengan dua orang yang ia sayangi. Namun, justru mereka pula lah yang menyakitinya. Memikirkannya saja membuatnya pusing, apalagi jika itu benar-benar terjadi nantinya. Entah ia harus bersikap bagaimana, apa ia harus bersikap seolah ia sedang baik-baik saja? "Daripada gue mikirin hal itu, mending gue turun kebawah dah," ujarnya pada diri sendiri, dan setelah itu ia turun kebawah untuk menemui keluarga tercintanya. "Kamu ada masalah apa sama Angga?," tanya Reky melihat gerak-gerik anaknya yang tak biasa. "Masalah apa? Aya nggak ada masalah apa-apa kok," ujar Aya sambil tersenyum. "Kamu, nggak bohong kan?," sahut Stephan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN