Melepas dan Merajut Cinta

1847 Kata

Jayden melihat ke arah Divi dari kejauhan. Wanita itu baru saja berangkat bekerja bersama teman seapartemennya, Rangga. Ia menelengkan kepalanya sebentar lalu melihat ke arah jam tangannya yang masih menunjukkan pukul 08.00 pagi. Hari ini ia ada pekerjaan, tapi ia akan dijemput oleh Bruce jam 10 nanti. Jadi ia tidak perlu terburu—buru. Jayden melipirkan kakinya ke kafetaria apartemen lalu memesan hot americano. Duduk di kursi yang ada di sana dan menikmati pagi harinya dengan memperhatikan ponsel. Sejak semalam, Jayden terus memikirkan anak laki—lakinya. Ia ingin bertemu dengannya. Ia ingin melihat wajahnya langsung. Kadang ia juga berpikir, apa lebih baik jika ia pergi ke Sydney langsung untuk bertemu dengan Emil? Namun ia terus menolak pikirannya itu karena tidak ingin Divi merasa

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN