CHAPTER 48

1713 Kata

“Hai,” sapa Lily begitu ia memasuki ruang pemeriksaan. Di sana sudah ada Dave yang saat ini sedang duduk-duduk di ruangannya. “Akhirnya kau datang juga,” balas Dave yang sepertinya sudah menunggu Lily sedari tadi. Lily masuk dan duduk di kursi di hadapan Dave. Dave menyambutnya dengan senyuman manisnya. Dan Lily membalasnya dengan senyum seadanya. “Maaf, aku tadi bertemu Mrs. Johnson dan kami mengobrol sebentar,” ucap Lily menjelaskan keterlambatannya hari ini. Lily melihat-lihat sekitaran ruangan Dave, rasanya sudah lama sekali ia tidak berkunjung di ruangan ini. Ini memang sudah kedua kalinya Lily kemari sejak ia kembali ke Paris, namun untuk kunjungan pertamanya Lily tidak terlalu memperhatikan ruangan ini. Mata Lily masih sibuk melihat-lihat sekitar, hingga tidak sengaja mata Li

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN