Chapter 50

1652 Kata

“Gilak, gue nge-fly diginiin doang!” pekik Ray, namun Riri bisa mendengarnya dengan jelas dan malah ikut senyum-senyum sendiri karena tingkah mereka berdua. Sesampainya di rumah, Ray menatap kaget mobil yang dikenalnya tengah terparkir di garasi rumah orangtuanya. Itu mobil Om Dityo. Tidak hanya Ray, Riri pun ikut terbelalak. “Om Dityo kesini, Ray?” tanya Riri pada Ray. “Apa mungkin Rena udah keluar dari rumah sakit?” tebak Ray. Ray buru-buru memarkirkan mobilnya di samping mobil Om Dityo. Ray turun dari mobil sambil menunggu Riri. Tak lama, Ray menggandeng tangan Riri dan menggenggamnya erat. “Jangan jauh-jauh dari aku.” perintah Ray. Riri mengangguk paham. Mereka berdua masuk ke dalam rumah dan mendapati suasana yang tak enak. Disana ada Rena dengan Tante Dessy bersama Om Dityo yan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN