10. Hati Yang Retak

1135 Kata

Semua mata menatap takjub pengantin wanita yang kini sedang berjalan menuju pelaminan dengan didampingi saudara kembarnya, Alena. Gaun rancangan Nadia Mark Pirthfly itu melekat dengan sempurna di tubuh Aileen. Di sampingnya, Alena juga tidak kalah cantiknya dengan gaun selutut yang ia pakai. Senyum selalu ditunjukkan Alena kepada semua orang yang sedang menatapnya sedih. Dia bahkan sudah tidak mampu untuk menitikkan air mata lagi. Wanita itu hanya mampu berdoa, agar kehidupan rumah tangga Marcuss dan Aileen berjalan dengan harmonis hingga ajal menjemput. "Sahhh!" Satu kata yang telah mengubah segalanya, mengubah hubungan antara Alena dan Marcuss dari sepasang kekasih menjadi saudara ipar. Mengganti hubungan Aileen yang tadinya hanya menjadi adik ipar, kini malah menyandang nama Sean d

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN