Ketua Kelas

1391 Kata

JALANAN masih terlihat basah oleh sisa-sisa gerimis. Subuh tadi hujan memang mengguyur cukup deras. Namun, menjelang syuruk, semburat sinar mentari berhasil menyibak mendung. Pagi yang cerah pun siap disongsong semua makhluk hidup di belahan bumi itu. Tumbuhan berdaun hijau memulai fotosintesis. Sekawanan burung keluar dari sarangnya dan berterbangan tinggi-rendah sembari melantunkan kicauannya yang merdu. Orang-orang kembali berikhtiar untuk menjemput rezeki di pagi hari. Para pelajar berpamitan menuntut ilmu untuk bekal masa depan. Pintu geser MPV hitam itu terbuka, memperlihatkan Kenzie yang beranjak turun lengkap dengan seragam sekolahnya. Mentari pagi menyorot seulas senyum di bibirnya. Selaras tarikan sudut-sudut bibirnya yang melengkung ke atas itu, ia merasakan tubuhnya jauh lebi

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN