Delapan Belas

2164 Kata

Tidak ada yang lebih menyebalkan daripada harus berdebat dengan Arsen. Setelah sampai di apartemen aku memutuskan tidur lebih dulu tanpa mengganti pakaianku. Aku terlalu lelah. Aku tidak bisa tidur sepanjang perjalanan. Kilasan masa lalu kembali menggerogoti pikiranku, membuatku asma beberapa saat sepanjang perjalanan itu. Aku baru terbangun setelah jam menunjukkan pukul 10. Aku tidak bekerja hari ini. Aku sengaja mengambil cuti selama lima hari hanya untuk jalan-jalan kemarin dan untuk menemani Arsen yang akan pulang. Aku melakukan itu untuk dirinya. Aku memang sengaja melakukannya. Namun apa yang kudapat saat ini? perlakuan Arsen yang membuatku kembali masuk ke dalam jurang penuh luka. Aku memutuskan untuk mandi dan melewati Arsen yang entah sedang apa di dapur. Biar sajalah. Sekilas,

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN