Chapter 8

1253 Kata

DERU kipas angin berputar stabil bersama dengan hembusan AC yang berusaha membuat suhu udara tetap berada disuhu 26 derajat celcius, hampir tidak terasa dingin sama sekali. Nampaknya AC ruangan ini perlu di service, mungkin ini bisa ku tambahkan kedalam kolom saran saat pengisian kuisioner layanan kampus diakhir semester nanti. Disudut ruang baca—lesehan, ditemani beberapa buku pemrograman aku memijat kening yang terasa lelah, sudah tiga jam bersemedi ditempat ini menatap layar laptop tanpa henti. Rasanya intermezzo sebentar tidak masalah melihat sudah sebagian besar bahan yang ku perlukan terkumpul. Ku susuri rak buku yang menyediakan bacaan ringan, lalu mengambil salah satunya untuk dibawa menuju laptopku berada. Sejenak terlarut ke dalam alur cerita hingga para staff perpustakaan memul

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN