HagiaSophia 97

1278 Kata

[HAGIA] . Tanpa musik. Tanpa jamuan pesta. Tanpa kehadiran tamu. Tanpa disaksikan keluarga. Sophia keluar dari kamar didampingi Zemheri Demir. Keanggunannya terpancar nyata dalam balutan gaun putih sederhana tanpa payet tanpa hiasan. Gaun itu baru saja tiba, dikirim dari butik Seraskerci Çıkmazı satu jam lalu, berikut tuksedo yang kini melekat di tubuhku. Zehra Elbayrak mengomel panjang sebagai bentuk protes keras akibat pernikahan mendadak ini. Dia terus menerus mengulang komentar-komentar pedasnya, tentang tidak cukup waktu yang kuberikan, membuatnya tidak bisa berkreasi maksimal merancang gaun spesial untuk Sophia, dan hanya mengirim stok yang sudah ada. Dia terus mengomel juga mengumpat hingga aku terpaksa membungkam mulut perancang busana itu dengan mengirimkan uang sejumlah tig

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN