10

1153 Kata

Gosip pagi menyebalkan adalah ketika Helena turun dari kamar apartemennya dan siap bekerja, dia mendengar bisik-bisik manis manja dari para penghuni kamar apartemen lain ber-gibah tentang dirinya. Sekumpulan para perempuan kurang belaian—Kalila yang menyebutnya begitu kerap membuat masalah dengan menyebarkan berita hoax yang berlumur bumbu hot scene. Secara tidak langsung, Helena masuk kategori aman karena hidupnya lurus-lurus saja alias tidak pernah terlibat dengan sekumpulan pria yang suka keluar masuk apartemen. Malah Helena sering menjadi bahan pembicaraan karena tampak selibat. Cih. Sok tahu sekali mereka. Dan sekarang Helena tahu mengapa dia menjadi lirikan penuh tanya dari beberapa wanita yang berhimpun layaknya siap berdemo. Suara mereka terdengar sampai ke telinga Helena. Mampir

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN