Bab 40

1214 Kata

Sore harinya, Jeane sudah bisa pulang ke rumah. Ia tak memiliki luka serius yang membuatnya harus ditahan lebih lama di dalam rumah sakit, dan Jeane tak bisa menahan diri untuk tidak meloncat kegirangan ketika Dokter yang merawatnya mengatakan hal tersebut. Mana betah ia berdiam diri di dalam ruangan yang penuh aroma obat-obatan itu? Masih lebih baik ia bermalas-malasan di kamarnya sendiri. "JEANE!" Teriakan itu sontak menghentikan langkah kakinya yang baru menginjak anak tangga pertama. Sedetik kemudian, ia menoleh bersamaan dengan ketiga temannya yang berlari kecil menghampirinya. Meiva, Kanta dan Ginta datang untuk menjenguknya. Kadang Jeane bingung, darimana ketiga teman baiknya itu mendapat informasi tentangnya? Jika dipikir-pikir, mereka selalu ada untuknya. Bukannya tak bersyukur

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN