Mendadak Heboh

1093 Kata

Azzam menghela pelan sebelum melangkah masuk ke kelas Berbeda. Pemuda itu terlihat kurang enak badan dengan bibirnya yang pucat. Wajahnya juga lusuh karena tidak tidur semalaman. Pemuda itu sekilas mengucap salam dengan tersenyum samar membuat para muridnya kompak menjawab dengan antusias. Khas anak berbeda. "Bapak mau sampaikan kalau minggu depan akan ada festival sekolah. Dan akan ada berbagai macam kegiatan yang akan diadakan, ada berbagai lomba, serta tiap kelas harua berpartisipasi dan juga ikut meramaikan festival tahun ini." Jelasnya dengan tersenyum samar walau sekilas ia meringis merasa kepalanya berdenyut nyeri dan penglihatannya kabur. "Pak, ada lomba makan gak pak?" "Ada lomba manusia paling ganteng gak, pak? Kalau ada saya mau daftar?" "Pak, mau ikut ngeband lah pak. Lum

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN