Bagian 35

1850 Kata

"Kamu yakin dengan pesan singkat ini? Aku kok malah merasa ragu kalau si pengirim pesan itu tidak serius dengan pemberitahuannya," ujar Nadine meragukan. "Jangan menciptakan suatu dugaan yang pesimis dong, Sayang. Mana tahu dia memang serius dengan perkataannya," sanggah Daffa berusaha meyakinkan diri. "Tapi, di zaman sepicik ini mana ada sih orang sebaik dia yang tiba-tiba aja kasih tahu info tentang orang yang selama ini kita cari secara cuma-cuma. Apa kamu tidak berpikir ke sana, huh?" Nadine menatap tunangannya dengan tajam. Sungguh perempuan itu sangat sulit untuk percaya pada orang asing. Apalagi, isi pesannya sedikit membuatnya merasa janggal. Bagaimana mungkin ada malaikat tanpa pamrih yang datang begitu saja? Sedikit tidak masuk akal bukan? Daffa membuang napas gusar. Dia dila

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN