Thirteen

1243 Kata

Mereka tiba di Yonkers setelah perjalanan hampir satu jam. Yonkers berbeda dengan Manhattan. Di tempat itu masih terasa cukup asri dan gedung-gedung tidak menjulang tinggi. Dean membawa Nami ke sebuah rumah yang sangat asri. Tampak hangat dari luar dan saat mobil mereka tiba, pintu terbuka. Seorang wanita bertubuh kecil menyambut mereka. Nami tidak tahu siapa wanita itu dan yang Dean katakan hanyalah untuk menjadi kekasihnya. Mati-matian Nami menanyakan apa alasan Dean Gariando memaksanya, tetapi pria itu tetap tidak memberitahunya sama sekali. “Ingat apa yang aku katakan. Kau kekasihku mulai sekarang. Jadi jika mereka bertanya jawab saja seperti itu. Setelah kembali dari sini aku akan menjelaskannya padamu. Oke!” “Sudah kukatakan aku menolak kesepakatanmu itu!” “Dan kau hanya perlu men

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN