Bab-36

1178 Words

Mori mengaduk air teh di dalam teko agar larut bersama gula. Sesekali ia menoleh, memastikan jika Anca sedang tidak di rumah itu karena semenjak tadi ia tidak melihat keberadaan lelaki itu. Tadinya Mori sedang memberi makan  ikan di kolam, tapi Fafa yang hari ini kedatangan tamu meminta Mori agar membuatkan minuman. Mori tidak tahu siapa tamu Fafa, tapi suara gelak tawa lelaki terdengar hingga ke dapur.  Setelah merasa pas, Mori pun membawa minuman yang ia buat itu ke ruang tamu. Tampak seorang lelaki berpakaian rapi duduk di sofa samping kiri Fafa. Sedangkan di sofa single samping kanan ada Anca, lelaki itu sama sekali tidak menggubris kerusuhan lelaki di samping adiknya. Bahkan tatapan Anca kini beralih ke arah Mori yang mendadak gugup. Ia tidak kegeeran, tapi Mori dapat merasakan jik

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD