Misterius

1111 Words

"Ha-mmbb!" Chris membungkam mulut kakaknya yang nyaris saja berteriak saking terkejutnya. Chris memelototi kakaknya, Flora menyuruh adiknya itu melepaskan bekapan tangannya yang kencang, memelototinya balik karena ia jadi kesulitan bernapas. Perlahan Chris melepaskan tangannya, mereka mengintip dari celah daun dan semak belukar yang rimbun. Berjongkok di sana untuk bersembunyi, takutnya puluhan orang itu malah menyerang mereka. Orang-orang di depannya itu berkelahi, namun sangat aneh, ada yang janggal. Mereka bisa terpental begitu jauh walau hanya pukulan kecil atau tepisan, seperti memiliki kekuatan super. Namun mereka bukan hantu yang melayang namun anehnya ada seorang lelaki yang memanjat ke pohon dengan mudahnya, terbang dari satu pohon ke pohon lainnya. Dan tak lama musuhnya itu b

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD