Remember

1724 Words

"Hari ini Tuan ada meeting dengan manager perusahaan cabang dari Amerika. Setelah itu salah satu klien akan menemui Tuan di restaurant milik perusahaan yang ada di pusat kota. Setelah itu, ada pekerjaan kecil yang harus Tuan lakukan." Karka hanya bergumam membalas laporan sekertaris barunya yang fokus mengendarai mobil. Mata hitam itu terus terpaku pada jajaran toko jajanan yang menghiasi pinggiran jalan kota ini. Toko jajanan itu mengingatkan Karka pada Arfan. Biasanya anak manis itu akan merajuk atau berbinar diam-diam saat melewati barisan pertokoan seperti ini. Tanpa sadar Karka sedikit terkekeh dengan pemikirannya. Setelah sebulan menenangkan diri di pulau pribadinya, Karka memutuskan untuk kembali dan menekuni tugasnya sebagai kepala keluarga. Kali ini dia tinggal di gunung yang k

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD