Tubuh Keisha lemas setelah mengeluarkan semua isi dapat perutnya, dia hanya mencium aroma matcha dan juga nasi tapi memberikan efek yang luar biasa. Apa begini susahnya hamil sendirian? Sedangkan selama tinggal dengan Giffard, Keisha malah tidak pernah merasakan hal ini. Kaki Luna lemas, dia sapa terduduk di kamar mandi sambil memegangi rambutnya yang basah akan keringat, wajahnya pucat, rasa mual tu kembali dia rasakan dan tidak bisa dia tahan lagi, sehingga sesuatu yang begitu pahit terasa di tenggorokan Keisha karena tidak ada lagi yang bisa dikeluarkan dari perutnya kecuali air. Sesulit itukah kehamilan? Luna membasuh mukanya sebelum dia keluar dari kamar mandi, ibunya, Mita sudah menunggunya di depan pintu kamar mandi dengan wajah khawatirnya. Ibunya menyentuh bahu Keisha dengan lemb

