Hisc 18

1144 Words

Malam yang Canggung di Restoran Mewah Sava duduk di balik meja kerjanya, menatap kosong ke layar komputer anti-glare yang hanya memantulkan bayangan wajah lelahnya. Sudah lebih dari sebulan Nadine tinggal di rumahnya, bukan lagi sebagai sekretaris, tapi sebagai pengasuh anak-anaknya. Mengasuh, merawat, dan mencintai mereka seolah-olah darah dagingnya sendiri. Tanpa pamrih. Tanpa keluhan. Namun Sava menyadari, selama itu... apa yang sudah ia lakukan untuk Nadine? Bahkan saat wanita itu jatuh sakit karena kelelahan, ia tak tahu harus berbuat apa. Memberi hadiah pun rasanya seperti tugas yang terlalu asing. Terlalu lama ia terkurung dalam peran sebagai pria yang ditinggal istri, terlalu lama tenggelam dalam kabut misteri tentang hilangnya Lani—istri yang lenyap tanpa jejak lima bulan lalu.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD