Nadine tidak melihat Arsen disampingnya saat ia bangun tidur. Jadi dia tidak perlu memasak, ia langsung siap-siap berangkat ke kantor. Sesampainya di kantor Nadine melihat tempat yang biasanya dibuat syuting sepi. Ia segera kembali ke ruangannya. Saat akan duduk, Nadine sudah di panggil Daniel untuk masuk ke ruangannya. Nadine khawatir ia sudah membuat kesalahan melihat ekspresi Daniel yang sangat serius. Tapi ketika mendengar masalah yang dihadapi oleh Daniel, Nadine terkejut. Ia mau menolak permintaan tolong Daniel, tapi disisi lain ia tidak bisa menolaknya karena Daniel memaksanya. Adapun permintaan itu adalah meminta berpura-pura menjadi pacarnya karena Daniel akan dijodohkan oleh orangtuanya. Nadine akhirnya setuju karena Daniel sudah mengambil keputusan. Sepertinya tadi bukanlah pe

